Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2014
Mengenal Tipe Kepribadian Manusia Secara Umum Secara umum Tipe Kepribadian  manusia dibagi menjadi empat, yaitu : Sanguinis, Melankolis, Koleris, dan Phlegmatis. Berikut ringkasan uraiannya: 1. Tipe Sanguinis Tipe kepribadian ini dikatakan pula “ Populer ” dan “ Pembicara ”. Adalah tipe yang sangat bersemangat dalam hidup, terlihat selalu tampak ceria, pergaulannya yang hangat dan sangat menikmati kehidupannya (walau dalam kondisi apapun). Ciri lainnya dari tipe sanguinis ini, ketika harus mengambil satu keputusan cenderung lebih mendasarkan perasaan daripada pemikiranya , serta selalu mencari kesenangan, tidak suka membiarkan hatinya terlarut dalam kesedihan . Gaya tersendiri dalam bicaranya bersuara keras, dan ramah membuatnya tampak percaya diri lebih daripada yang sebenarnya , sangat pandai menularkan perasaan semangat kepada orang lain. Tipikal orang Sanguinis merupakan pribadi yang menyenangkan jadi tidak salah jika banyak orang yang menyukainya (walau kada
Nokia Luncurkan Software Recovery untuk Smartphone yang Mengalami ‘Brick’ Nokia baru saja meluncurkan software recovery yang ditujukan kepada para pengguna handphone Nokia. Dengan software recovery tersebut, para pemilik handphone Nokia pun bisa menyelesaikan permasalahan smartphone yang ‘brick’ sendiri. Aplikasi ini pun kemungkinan merupakan tool yang biasa digunakan oleh Nokia Care untuk menyelesaikan masalah para pelanggannya. Dengan aplikasi ini, pemilik handphone Nokia pun bisa memperbaiki handphone Nokia yang selalu booting dengan sendirinya atau ketika handphone tak merespon. Untuk menggunakan software ini, Nokia pun menyarankan agar pemilik handphone melakukan backup data terlebih dahulu. Namun hal ini tentunya tak bisa dilakukan jika handphone tiba-tiba brick. Nokia Software Recovery Tool ini pun bisa secara langsung diunduh dari situs resmi Nokia . Aplikasi ini hanya kompatibel dengan smartphone Windows Phone 7 atau versi di atasnya. Selain itu, smartp
Game Fenomenal Flappy Bird Berhasil Memperoleh Pendapatan 50 Ribu USD per Hari Para pengguna smartphone saat ini tengah diramaikan dengan sebuah game sederhana bernama Flappy Birds. Game yang dibuat oleh seorang developer indie dari Vietnam bernama Dong Nguyen ini pun berhasil meraup kesuksesan tinggi. Dalam wawancaranya dengan The Verge, Nguyen mengungkapkan bahwa game tersebut berhasil mendatangkan pemasukan sebesar 50 ribu USD per hari. Dibandingkan dengan game ternama seperti Candy Crush Saga, pendapatan tersebut memang tak terlalu tinggi. Menurut laporan yang dikutip dari Cnet, Candy Crush Saga berhasil memperoleh pendapatan sebesar 850 ribu USD. Namun untuk sebuah game sederhana seperti Flappy Birds, angka 50 ribu USD per hari tersebut tentunya sangat besar. Pendapatan Flappy Birds diperoleh dengan menghilangkan iklan yang terletak pada bagian atas dan bawah layar. Nguyen pun tak berniat untuk mengubah cara dalam memperoleh uang dari game sederhana tersebut
Berikut ini adalah masalah pada komputer dan solusinya. Semoga bermanfaat... :))))   1    Masalah Pada Power Supply Gejala    : Setelah dihidupkan PC tidak bereaksi apa-apa, tidak ada tampilan di monitor, tidak ada lampu indikator (led) yang menyala, kipas power supply tidak berputar, lampu indikator pada monitor tidak menyala. Solusi     : Periksalah apakah kabel terhubung dengan benar dan steker terpasang dengan baik pada soketnya, periksa juga apakah ada tombol on/off dibelakang tepatnya dibelakang Power Supply sudah dalam posisi On, Jika sudah yakin terpasang dengan benar tapi tetap tidak ada respon untuk meyakinkan silahkan anda ganti kabel power dengan yang anda yakini bagus. Masalah terjadi karena tidak adanya tegangan listrik yang masuk, kerusakan ada pada kabel power. Masalah : Setelah dihidupkan PC tidak bereaksi apa-apa, tidak ada tampilan di monitor, tidak ada lampu indikator (led) yang menyala, kipas power supply tidak berputar, lampu indikator pada monitor
Intel Siapkan Processor Embedded 10-Core Xeon E5-4624L v2 1.9GHz Dengan TDP Hanya Sebesar 70W Seakan tak ada habis-habisnya inovasi yang dilakukan oleh Intel sebagai raksasa chip dunia saat ini. Ya, bagaimana tidak, pasalnya sebentar lagi pasaran bakal segera kedatangan processor handal terbaru yang berasal dari hasil racikan raksasa chip dunia tersebut. Dikenal sebagai Intel Xeon E5-4624L v2, processor 10-Core terbaru ini bakal dibekali dengan memori chache L3 sebesar 25MB dan juga memiliki konsumsi daya terendah di jajaran E5-460 v2 untuk saat ini. Tak hanya itu saja, processor Intel terbaru mendatang ini juga bakal dibekali dengan core clock 1.9 GHz, hyper-threading (20 thread at one), antarmuka QPI dengan 3 QPI Link (8 GT/s bandwidth), Intel 64 dan teknologi Virtualization. Hadir dengan dukungan TDP (Thermal Design Power) sebesar 70W, processor Embedded 10-Core Intel Xeon E5-4624L v2 ini diperkirakan akan mulai dipasarkan dalam periode kuartal pertama